Daftar Webinar Homeschooling SEKOLAHKU : Alternatif Pendidikan Untuk Anak-anak Korban Perundungan (Bullying)

Kasus bullying seringkali melibatkan siswa sekolah Siswa yang mengalami perundungan memiliki risiko lebih tinggi mengalami depresi, kecemasan, kesulitan tidur, prestasi akademik yang lebih rendah, hingga putus sekolah. Oleh karena itu, memberikan alternatif pendidikan untuk anak-anak korban perundungan adalah langkah penting yang dapat dilakukan untuk memastikan mereka tetap bisa belajar dengan aman dan nyaman Lalu, bagaimana […]

Mengenal dan Memahami Karakteristik Siswa ABK: Optimalisasi Peran Shadow Teacher di Sekolah

“Apa saja sih peran shadow teacher?” Anak berkebutuhan khusus memiliki karakteristik unik yang membutuhkan pendekatan khusus dalam setting pendidikan. Selain berperan mengoptimalkan kegiatan belajar siswa ABK di sekolah, shadow teacher juga berperan mengembangkan keterampilan sosial, kemandirian, dan menyesuaikan diri dengan lingkungan sekolah. Bagaimana caranya? Yuk kita belajar bersama dalam Webinar HS Sekolahku Mengenal dan Memahami […]